
SD KESATRIA
( Sekolah Dasar Kreatif, Efektif, Sabar, Aktif, Tertib, Rajin, Islami, dan Amanah )
Visi Sekolah
Mewujudkan Sekolah Dasar yang Islami, Berprestasi dan Peduli Lingkungan.
Misi Sekolah
-
Mewujudkan siswa yang iman dan taqwa
-
Menanamkan jiwa berakhlakul karimah
-
Mengembangkan bakat dan minat siswa
-
Meningkatkan kemampuan akademik
-
Menanamkan peduli lingkungan
Tujuan
-
Siswa rajin beribadah
-
Siswa hafal Juz Amma
-
Siswa memiliki sikap berakhlakul karimah
-
Siswa memiliki sikap karakter yang berkepribdian
-
Siswa trampil mengembangkan bakatnya
-
Siswa berprestasi dalam bidang bakat dan minat yang dimiliki
-
Siswa memiliki nilai hasil belajar diatas Kriteria Ketuntasan Minimal
-
Siswa berprestasi bidang akademik
-
Siswa memiliki jiwa peduli lingkungan
-
Siswa memiliki jiwa peduli sosial